Wae Rebo 01
Sebelum perjalanan ke Wae Rebo kemarin, saya bertekad untuk menghasilkan karya baru setelah merampungkan perjalanan. Setelah sampai, berkeliling dan berinteraksi dengan warga dan sesama pengunjung, maka saya merencanakan untuk merilis beberapa seri kartu pos, poster A3 dan beberapa merchandise lainnya. Ini adalah hasil pertamanya. Seluruh hasil penjualannya akan digunakan untuk membiayai perjalanan-perjalanan berikutnya dan sebagian untuk […]
Coffeestrangelove
Dengan model Anastrangelove, seorang seniman pembuat sabun, penikmat kopi, dan pemburu bakmi. Illustrasi ini menunjukkan sebagian dari kegemarannya, yaitu kopi dan musik. Proses: • Sesi foto • Mencari garis-garis esensial. • Mewarnai. Proses singkatnya bisa dilihat di video instagram di bawah ini. Coffeestrangelove. Based on @anastrangelove figure. Get the merchandise at https://www.printerous.com/id/shop/detail/34684/53 A video posted […]
Multi Bintang Indonesia
Tim HRD di Multi Bintang Indonesia mengadakan serial talkshow dengan mengundang karyawan-karyawan yang dianggap berprestasi untuk menginspirasi karyawan lainnya. Untuk penghargaan kepada nara sumber, maka dibuatlah seri ilustrasi dengan headline bertuliskan nama julukan mereka masing-masing versi manajer HRD. Dengan berlatih membaca raut muka manajer-manajer berprestasi ini, bisa diketahui memang orang dengan pengalaman hidup yang gemilang […]
Joshua and Jeralyn
Joshua Artono dan puteri pertamanya mempunyai hubungan yang sangat dekat, setiap ada kesempatan mereka akan bermain dan berdiskusi bersama. Maka saat diminta membuat illustrasi dengan Joshua sebagai objek, saya secara khusus meminta menggambar pose ini. Sebuah foto yang menunjukkan kedekatan dan ekspresi kebahagiaan dari kedua objek gambar. Untuk membuat ilustrasi ini, tehnik yang saya pakai […]
Holiaw’s Chefs Illustration
Ho Liaw sebagai kedai bakmi yang memperhatikan brand image, menginginkan desain-desain yang mencerminkan selera pemiliknya yang modern. Dengan referensi dari berbagai ilustrasi yang dianggap sesuai, akhirnya lahir dua ilustrasi yang menggambarkan wibawa kedua koki pemilik kedai bakmi terlezat ini. Ilustrasi ini akan digunakan di berbagai materi desain seperti kartu nama, menu, dan materi promo lainnya. […]